Cara Mengetahui Siapa Saja yang Mampir ke Web/Blog Kita
>> 19 April 2011
Biasanya orang punya Blog atau Website selalu berharap banyak orang yang mampir ke blog atau Websitenya. Dan merupakan kebahagiaan pula bila ada yang memberikan komentar pada tulisannya. Namun, bagaimana kita bisa mengetahui berapa banyak orang yang mampir di Blog/Website kita?
Ternyata banyak Website yang menyediakan jasa itu dengan gratis atau berbayar. Di antaranya adalah :
- Feedjit.com
- Whos.among.us
- Flagcounter.com
- Redcounter.net
- Sitemeter.com
- Freehitcounter.org
- Superfreecounter.com
Semoga bermanfaat!
0 komentar:
Posting Komentar