Menampilkan Mozilla Firefox Full Screen (Satu Layar Penuh)

>> 19 April 2011




Saat posting ini, saya menggunakan Mozilla Firefox 3.5.18, jika anda menggunakan versi terbaru, mungkin ada perubahan. Namun yang akan saya posting di sini adalah cara kita untuk menampilkan Mozilla Firefox dalam satu layar penuh (Full Screen).

Pada Mozilla Firefox ada menubar yang ada di bagian kiri atas. Standar Menubar ada "File Edit View History Bookmarks Tools Help"


Untuk menampilkan Mozilla satu layar penuh cara adalah :
  1. Klik 'View' (Bisa menekan 'alt+v' pada keyboard)
  2. Pilih 'Full Screen'
          Maka akan muncul Seperti ini :

Pada Gambar di atas adalah beranda facebook milik saya (promosi dikit, hehehe)

Atau untuk langkah lebih cepat, Tekan "F11" pada keyboard, maka akan tampil Mozilla satu layar penuh.

Untuk mengembalikan lagi ke tampilan standar, bisa menekan kembali tombol "F11" atau dengan menekan tombol "Esc" atau juga bisa menggunakan mouse dengan memindahkan kursor anda ke pojok kanan atas, trus pilih restore, maka tampilan akan kembali seperti semula.

Semoga bermanfaat.

Cara mudah menulis "Teks terbalik" pada facebook
Main Game dari Y8.com Offline

0 komentar:

Harapan Kami

Semoga semua apa yang ada di Blog ini bermanfaat untuk kebaikan. Amin.....

arsitekartikelblog directoryindonesian palm oilpalm oil investmentherbal

PlanetBlog - Komunitas Blog Indonesia
Ping your blog, website, or RSS feed for Free

  © Blogger templates Semoga Bermanfaat by Ourblogtemplates.com 2011

Back to TOP